Simple Pancakes

4 orang berencana membuat resep ini
Ummu Shabira
Ummu Shabira @cook_15221382
Indonesia

Bismillahirrahmanirrahim
Teman nge teh sore hari, pengen yang manis manis sambil memanfaatkan stok terigu dkk di dapur, so simple, happy recook :)

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 buahtelur
  2. 125 mlSusu cair
  3. 4 sdmgula pasir
  4. Secukupnyatepung terigu
  5. 2 sdmminyak goreng/ mentega cair
  6. 1/2 sdtbaking soda

Cara Membuat

  1. 1

    Kocok telur, masukkan susu cair, dan gula pasir, campurkan hingga rata.

  2. 2

    PancakeMasukkan tepung terigu sedikit demi sedikit hingga adonan mulai mengental.

  3. 3

    Tambahkan baking soda, dan minyak goreng/ mentega yang sudah dicairkan. Aduk rata adonan.

  4. 4

    Panaskan teflon dengan api kecil, tuang beberapa sendok adonan, tunggu hingga bagian atas adonan berpori, lalu balik sebentar tunggu hingga matang.

  5. 5

    Pancake siap dinikmati dengan selai/madu/ sesuai selera saja. Selamat mencoba:)

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Ummu Shabira
Ummu Shabira @cook_15221382
pada
Indonesia
BismillahirrahmanirrahiimIbu rumahtangga muda yang baru belajar masak masak. Suka berbagi resep-resep sederhana agar tidak lupa dengan resep masakannya sendiri :).Semoga bermanfaat juga bagi yang mengaksesnya :)
Lebih banyak

Resep Serupa