Kelepon ubi ungu

Mariance Kadem
Mariance Kadem @cook_12796351
Pontianak

Kue kampung yang yummi

Kelepon ubi ungu

10 orang berencana membuat resep ini

Kue kampung yang yummi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kgubi ungu
  2. 500 grtepung ketan (sekampel)
  3. secukupnyaGula merah
  4. secukupnyaKelapa parut
  5. Air hangat kerleb segelas jumbo

Cara Membuat

  1. 1

    Parut ubi ungu

  2. 2

    Kukus kelapa parut dengan daun pandan dan garam sedikit, sisihkan

  3. 3

    Campurkan parutan ubi ungu dengan tepung ketan, uleni dengan air hangat

  4. 4

    Bulatkan adonan jangan lupa isi dengan gula merah, kemudian masukan dalam air mendidih, setelah timbul angkat letakkan di kelapa parut, aduk

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mariance Kadem
Mariance Kadem @cook_12796351
pada
Pontianak
suka berkreasi membuat makanan untuk anak-anak
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa