Cara Membuat
- 1
Cuci bersih terong dan kentang. Kemudian terong dipotong menjadi beberapa potongan kecil (disesuaikan selera masing2). Kentang dikupas dan dipotong dadu.
- 2
Goreng terlebih dahulu terong dan kentang hingga berwarna kuning keemasan.
- 3
Iris bawang putih bawang merah dan cabai hijau kriting. Kemudian tumis sampai harum.
- 4
Setelah harum masukan kentang dan terong yang telah digoreng. Masukkan pula saos tiram.
- 5
Aduk aduk hingga semuanya tercampur. Beri sedikit air kira2 setengah gelas dan koreksi rasa. Jika diinginkan boleh ditambah sedikit garam dan gula. (Saya tidak pake lagi karna saori saos tiram sudah memiliki rasa yang pas buat saya). Tunggu sebentar sekitar 5 menit sampai smuanya benar2 tercampur rata.
- 6
Setelah matang sajikan di piring. Selamat mencoba !
Resep Serupa
-
Terong saos tiram Terong saos tiram
Menu buat buka puasa nanti, nyoba bikin terong saos tiram.. mudah, sederhana, delicious👌 LA Veyya -
-
-
Terong tahu saos tiram Terong tahu saos tiram
Menu tanggal tua ,hemat dan bikin nagih apa lagi di makan pakai nasi hangat 😋😍😍 Anugerah Patricia Putry -
Terong kuah saos tiram Terong kuah saos tiram
Bosen kan makan terong di balado aja? Nih ada resep baruu Tyas Utami -
Udang kentang saos tiram Udang kentang saos tiram
Ceritanya udang sama kentang dibikin saos tiram..hehee..😁 Sicilia -
-
-
-
-
Terong kecap saos tiram Terong kecap saos tiram
bosan masak terong paling dicocol sambal ato dimasak sambal teri....mamaku sih sering buat menu ini(buat dedku yg gak doyan pedas) jd deh menu ini buat suamiku tercinta ternyata suamiku suka loh.... Annie
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar