Dak Gomtang (Sup Ayam ala Korea)

Fitrisyamsi
Fitrisyamsi @fitrisyamsi014
Depok, Jawa Barat

Ini salah satu resep sup ayam yang praktis banget nggak pake ngulek. Rasanya simpel dan ngaldu banget, cocok dimakan kalau lagi kurang enak badan.

Dak Gomtang (Sup Ayam ala Korea)

Ini salah satu resep sup ayam yang praktis banget nggak pake ngulek. Rasanya simpel dan ngaldu banget, cocok dimakan kalau lagi kurang enak badan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2-3 porsi
  1. 1/2 ekorayam
  2. 5 siungbawang putih, geprek
  3. 1 buahbawang bombai, belah 4
  4. 1 batangdaun bawang bagian putihnya, potong 3-4 bagian
  5. 1/4 sdtlada butiran
  6. Secukupnyagaram
  7. 1,5 literair untuk merebus
  8. Secukupnyadaun bawang iris untuk taburan

Cara Membuat

  1. 1

    Campur semua bahan dalam panci, rebus hingga mendidih.

  2. 2

    Kecilkan api, buang lemak yang mengapung, tunggu hingga daging empuk.

  3. 3

    Matikan api, ambil ayam, suwir dengan garpu supaya mudah dimakan (bisa juga ditunggu hingga dingin baru disuwir dengan tangan)

  4. 4

    Sajikan dengan menata ayam suwir dalam mangkuk, siram dengan kuah yang telah disaring, dan taburi daun bawang.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Fitrisyamsi
Fitrisyamsi @fitrisyamsi014
pada
Depok, Jawa Barat
Tukang masak keluarga yg suka nyampah di @fitrisyamsi
Lebih banyak

Komentar (2)

Mira Shirakawa
Mira Shirakawa @cook_5218767
saya udah bikin,baru pertama kali coba rasanya enak banget👍

Resep Serupa