Tahu pepes goreng

Dapur Hu Chun
Dapur Hu Chun @cook_19173707
Karawang

Aku tim pepes goreng😉 Kamu?

Tahu pepes goreng

3 orang berencana membuat resep ini

Aku tim pepes goreng😉 Kamu?

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 BungkusTahu Kuning (isi 5pcs)
  2. 1 ButirTelur
  3. 3 SiungBawang Merah
  4. 1 SiungBawang Putih
  5. 2 BuahCabe Merah
  6. secukupnyaJahe
  7. 5 ButirKemiri
  8. secukupnyaGaram
  9. secukupnyaGula pasir
  10. Bawang Daun
  11. Tomat
  12. secukupnyaDaun Pisang

Cara Membuat

  1. 1

    Gerus halus bawang merah, bawang putih, cabe merah, Jahe, Kemiri, garam dan gula pasir

  2. 2

    Setelah bumbu halus, masukan tahu dan telur, gerus perlahan (jangan sampai halus/tahu hancur), iris bawang daun dan tomat lalu aduk sampai merata

  3. 3

    Setelah adonan siap, bungkus dengan daun pisang

  4. 4

    Kemudian masukkan kedalam minyak yg telah panas, goreng menggunakan api kecil hingga sedang

  5. 5

    Goreng pepes tahu sampai warna daun menjadi kecoklatan

  6. 6

    Tahu Pepes Goreng siap dihidangkan 🤗🤗

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dapur Hu Chun
Dapur Hu Chun @cook_19173707
pada
Karawang
Kata org; perempuan cantik nya nambah kalo bisa masak😉🥗
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa