Sup kangkung tahu simpel

Khusnul Khatimah
Khusnul Khatimah @cook_13727695
Barabai

Ceritanya masak dengan bahan seadanya aja😅
#PejuangGoldenApron2

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 ikatkangkung
  2. 4 bijitahu
  3. 2 siungbawang merah
  4. 1 siungbawang putih
  5. secukupnyaGula, garam dan penyedap rasa

Cara Membuat

  1. 1

    Potong tahu dan kangkung sesuai selera dan iris bawang merah dan putih.

  2. 2

    Rebus tahu dan masukkan bawang merah dan putih. Biarkan sampai mendidih.

  3. 3

    Setelah mendidih tambahkan kangkung. Setelah kangkung mulai layu tambahkan gula, garam dan penyedap rasa secukupnya. Aduk rata.

  4. 4

    Cek rasa dan siap di sajikan..😁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Khusnul Khatimah
Khusnul Khatimah @cook_13727695
pada
Barabai
Belajar masak
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa