Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 siungbawang merah
  2. 2 siungbawang putih
  3. 1/4 batangdaun bawang
  4. 5 bijilombok
  5. 1 butirtelur ayam
  6. 1/2wortel (sy pakai wortel buah)
  7. secukupnyabuncis
  8. 2 buahjagung muda (putren)
  9. 1/4Kembang kol
  10. Udang yg sudah di goreng
  11. 1 sdtGula
  12. 1/4 sdtgaram
  13. 1/2 sdtmerica
  14. 1 bkssaori saos tiram
  15. 1 sdmtepung maizena

Cara Membuat

  1. 1

    Tumis bawang merah, bawang putih, lombok, daun bawang sampai wangi.. sisihkan ke pinggir wajan

  2. 2

    Buat orak arik telur ayam

  3. 3

    Tambahkan air secukupnya

  4. 4

    Masukan wortel dan buncis yg sudah di potong2, aduk rata selama 1 menit

  5. 5

    Kemudian masukan putren dan kembang kol, aduk rata, dan tambahkan air sampai sayuran terendam

  6. 6

    Tambahkan gula, garam, merica dan saori, aduk rata dan masak dgn api kecil sampai air agak menyusut

  7. 7

    Masukan udang yang sudah di goreng tadi

  8. 8

    Campurkan maizena dgn sdkt air dan tambahkan ke dalam capcay

  9. 9

    Jika kuahnya kurang, bisa di tambah air

  10. 10

    Tes rata, lalu angkat

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Ayu Wahyunita
pada
Samarinda
saya adalah perempuan biasa yang suka makan 😁
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa