Bahan-bahan

  1. 200 grammentega blue band
  2. 1 sdtvanili
  3. 1 butirkuning telur
  4. 100 gramgula halus
  5. 200 gramtepung terigu
  6. 50 gramtepung maizena
  7. Chocochips utk hiasan

Cara Membuat

  1. 1

    Pertama2 kocok mentega dan gula hlus, tercampur rata, matikan mixer dan masukan vanili, dan mixer kembali smpai kaku pucat

  2. 2

    Setelah itu masukan kuning telur dan kocok balik smpai adonan rata,

  3. 3

    Setelah rata masukan tepung terigu dan tepung maizena aduk smpai adonan tidak menempel di tangan.

  4. 4

    Setelah itu siapkan loyang kue kering, dan olesi mentega

  5. 5

    Setelah itu cetak adonan mengunakan cetakan semprit dahlia, setelah itu selesaikan adonan smpai habis.

  6. 6

    Setelah itu panggang di atas oven selama 30 menit. panggang smpai kering dan matang.

  7. 7

    Setelah matang siapkan toples utk menaruh kue kering.

  8. 8

    Dan hidang kan bersama minuman lezat. Selamat menikmati..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Renna Elika
Renna Elika @cook_11924892
pada
saya ibu rumah tangga
Lebih banyak

Komentar

Fitriyatur Rofiqoh
Fitriyatur Rofiqoh @cook_23165173
Assalamu'alaikum boleh nanyak? Saya mau bertanya gmna caranya membuat kue semprit paling enak dengan misis trimit

Resep Serupa