Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2ikan bandeng
  2. 1Jeruk nipis
  3. 2 batangsereh
  4. 2 lembardaun salam
  5. 3 lembardaun jeruk
  6. 1 ruaslengkuas
  7. 10 buahcabe rawit
  8. 2 buahwortel potong sesuai selera(direbus tersendiri)
  9. Secukupnyagarem, merica bubuk, kaldu bubuk, gula
  10. BUMBU YANG DIHALUSKAN:
  11. 8 siungbawang putih
  12. 5 siungbawang merah
  13. 4 butirkemiri
  14. 1 ruasjahe
  15. 1 ruaskunyit
  16. 4 buahcabe merah besar/ keriting

Cara Membuat

  1. 1

    Potong2 ikan dan bersihkan lalu kasih perasan jeruk nipis diamkan 15 menit dan cuci bersih kembali ikan nya..

  2. 2

    Panaskan minyak, goreng ikan hingga matang dan kecoklatan..

  3. 3

    Tumis bumbu halus, masukan serai, daun salam, daun jeruk dan lengkuas tumis hingga matang dan harum, beri sedikit garam, gula, kaldu bubuk, merica bubuk..

  4. 4

    Lalu masukan cabe rawit, wortel dan ikan nya aduk rata sampai bumbu meresap ke ikan nya

  5. 5

    Jika sudah cek rasa dan ok angkat dan sajikan...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Ayu Widiastuti
Ayu Widiastuti @cook_15515111
pada
makassar

Komentar

Resep Serupa