Bolu kukus cappuchino

Nina Satrio
Nina Satrio @cook_20587065

Bolu kukus cappuchino

16 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 porsi
  1. 2 butirtelur
  2. 7 sdmtepung terigu
  3. 6 sdmgula pasir
  4. 1 sdtbacking soda
  5. 5 sdmminyak sayur
  6. 1 sachetcappuchino
  7. Untuk toping keju parut dan mesis ceres

Cara Membuat

  1. 1

    Telur dan gula campur dan diaduk sampai benar-benar larut gulanya

  2. 2

    Kemudian masukkan tepung terigu di ayak, cappucino, backing soda, aduk pelan-pelan sampai merata supaya tidak bantat

  3. 3

    Kemudian masukkan minyak sayur yang sebelum panaskan air didandang utk dikukus

  4. 4

    Setelah bahan2 semua sdh merata lalu masukkan ke loyang yg sdh diolesi mentega tunggu kira2 20 menit tetapi tutupnya dibalut kain supaya uapnya tidak menetes

  5. 5

    Utk toping buat keju parut, coklat batangan dan mesis seres. Dan siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nina Satrio
Nina Satrio @cook_20587065
pada

Komentar

Resep Serupa