Bagikan

Bahan-bahan

  1. 30 butirKuning telur
  2. 350 grWisman
  3. 300 grGula halus
  4. 3 sdmSKM
  5. 50 grTepung terigu
  6. secukupnyaVanili bubuk

Cara Membuat

  1. 1

    Kocok wisman, gula halus, skm selama 15menit, lalu masukan telur sedikit demi sedikit sambil dikocok

  2. 2

    Adonan Sambil di kocok terus, masukan vanili dan tepung terigu. Adonan dikocok selama 20 menit

  3. 3

    Siap kan loyang 18x18, dialasi kertas anti lengket. Panaskan oven

  4. 4

    Siap melapis

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Trisna Nanti
Trisna Nanti @Trisna1108
pada

Resep Serupa