Setup Pisang Roti Tawar

Alinett_cooknfood
Alinett_cooknfood @Neng_Titoh
Yogyakarta

Bismillah, ikutan meramaikan #PosbarJogjakuIstimewa
Bersama teman-teman #cookpadcommunity_yogyakarta
Dengan tema #PisangkuIstimewa, kebetulan aja ada stok roti tawar, jadi pisangnya saya bikin camilan dengan kombinasi roti tawar, Yummy loh, manis dan segaar banget, bikinnya juga mudah. Enaknya dimakan saat dingin.

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 4 BuahPisang Kepok
  2. 4 lembarRoti Tawar
  3. Bahan Kuah
  4. 500 mlSusu UHT
  5. 5 sdmgula
  6. Sejumputgaram
  7. 1 bungkussantan kara
  8. 2 sdmMaizena

Cara Membuat

  1. 1

    Buat Kuah terlebih dahulu: Tuang semua bahan kuah dalam wadah, aduk rata.

  2. 2

    Tata 2 lembar roti tawar, daun pandan dan irisan pisang dalam pinggan tahan panas atau Loyang.

  3. 3

    Tutup lagi dengan roti tawar, pisang dan daun pandan.

  4. 4

    Tuang Bahan kuah, lalu kukus 15-20menit. Angkat.

  5. 5

    Tunggu dingin suhu ruang, simpan dikulkas 2-3jam agar dingin. Siap dinikmati. Yummy.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar

Ditulis oleh

Alinett_cooknfood
Alinett_cooknfood @Neng_Titoh
pada
Yogyakarta
Mbak_Neng ☺, Asli Sunda, tinggal dikota Pelajar, Jogja. Well,,,Memasak bagi keluarga merupakan suatu hal yang menakjubkan, terlebih lagi jika masakan yang kita buat langsung ludes disantap anggota keluarga, cookpad sangat membuka wawasan saya mengenai berbagai masakan, banyak menu masakan yang tidak pernah saya coba sebelumnya tetapi setelah sering membuka cookpad saya jadi lebih berani mencoba beragam masakan baru.Awal daftar cookpad sekitar tahun 2015, aktif menulis resep mulai tahun 2018...Facebook: Neng Titoh Siti HapsohInstagram : alinett_cooknfoodBergabung dengan WAgrup : Clover(@cookinglover.id)..cookpadcommunity_yogyakarta
Lebih banyak

Resep Serupa