Cumi Asin Pedas

14 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

10 menit
1 porsi
  1. 4 ekorcumi asin
  2. 3 buahcabe rawit
  3. 1 siungbawang putih
  4. 1 batangsereh
  5. 2 lembardaun jeruk
  6. 1 sdmsaus tiram

Cara Membuat

10 menit
  1. 1

    Rendam cumi asin dengan air panas sebentar, lalu potong kecil-kecil. Sementara itu cincang bawang putih. Iris tipis cabe rawit. Geprek batang sereh. Sobek daun jeruk. Sisihkan.

  2. 2

    Panaskan teflon. Tumis bawang putih hingga harum. Masukkan cabe rawit, sereh dan daun jeruk. Kemudian cumi. Beri air sedikit. Tunggu mendidih. Masukkan saus tiram.

  3. 3

    Tes rasa. Siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Afni
Afni @afnipraw
pada
Yogyakarta
Masak. Waton. Ngawur. Tapi Enak. #ojodipikirbanget
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa