Roti telur daging mudah dan praktis

Moetiara
Moetiara @cook_7244015
Kota Bandung

Cocok nih buat sarapan yang mengenyangkan, bisa juga buat bekel anak sekolah.

Roti telur daging mudah dan praktis

2 orang berencana membuat resep ini

Cocok nih buat sarapan yang mengenyangkan, bisa juga buat bekel anak sekolah.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 porsi
  1. 2 lembarroti tawar
  2. 1 butirtelur
  3. 1 buahbeef slice (bisa di skip)
  4. Mentega
  5. Olesan :
  6. Saus tomat
  7. Saus sambel
  8. Mayonaise (campurkan ketiga bahan ini)

Cara Membuat

  1. 1

    Ceplok telur dan beef slice pada teflon dengan menggunakan sedikit mentega

  2. 2

    Setelah itu olesin roti tawar kedua belah sisinya dengan mentega kemudian bakar di teflon

  3. 3

    Olesi dengan campuran mayonaise dan sambal tadi

  4. 4

    Simpan telur dan beef slice di atas roti yang telah diolesi mayonaise dan sambal dan tutup dengan roti yang satunya lagi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Moetiara
Moetiara @cook_7244015
pada
Kota Bandung

Komentar

Resep Serupa