Kotokan ikan pe sederhana

Prima Natha Wardhana
Prima Natha Wardhana @reynathaliap

Masak yg gampang aja yaa bun, yg penting ada makanan dimeja makan utk dihidangkan hehehehe

Kotokan ikan pe sederhana

4 orang berencana membuat resep ini

Masak yg gampang aja yaa bun, yg penting ada makanan dimeja makan utk dihidangkan hehehehe

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/4 kgikan pe panggang
  2. 6 siungbawang merah
  3. 4 siungbawang putih
  4. 1santan kara (ukuran kecil)
  5. Laos, jahe, daun jeruk, kunyit, sereh (sesuai selera yaa)
  6. Tempe 1 papan (saya rebus dulu)
  7. Daun kemangi
  8. secukupnyaKemiri

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan semua bumbu (bawang merah, bawang putih, kemiri), daun jeruk & sereh lalu tumis hingga harum, tambahkan air panas & tunggu mendidih

  2. 2

    Masukkan tempe & ikan pe, masak hingga bumbu meresap, jangan lupa masukkan santan.

  3. 3

    Incip rasa jika sudah sesuai selera, matikan kompor & masukkan daun kemangi, dijamin endul deh hehehe

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Prima Natha Wardhana
Prima Natha Wardhana @reynathaliap
pada

Komentar

Resep Serupa