Buntil daun singkong

3 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/4 kgikan asin teri (goreng)
  2. 2 ikatdaun singkong (rebus)
  3. 5 buahcabe merah
  4. 5 siungbawang merah
  5. 5 siungbawang putih
  6. 2 buahkemiri
  7. 1 sdtketumbar
  8. Secukupnyagaram
  9. 2daun salam
  10. 1daun serai

Cara Membuat

  1. 1

    Ulek cabe, bawang merah, bawang putih, kemiri, ketumbar, garam. Tumis, masukan daun salam dan serai. Tambahkan air, tunggu mendidih

  2. 2

    Ikan teri yang digoreng, dimasukan kedalam daun singkong yang dibentuk bulat. Agar tidak lepas, boleh diikat menggunakan daun serai atau tali rapia

  3. 3

    Masukan buntil daun singkong ke dalam wajan. Hati2 mengaduk jangan sampai ikatan buntil terlepas. Angkat saat air menyusut

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Fitri Hermalawati
pada
Kp. Kadu Curug Tangerang
masih belajar 🙏. punten save disini biar ingat . hanya masakan receh 😀
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa