Cheese stick

39 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 500 grtepung sagu
  2. 4 btrtelur ayam
  3. 150 grmentega
  4. 1/2 sdtgaram
  5. 200 grkeju parut
  6. Minyak untuk menggoreng

Cara Membuat

  1. 1

    Sangrai tepung sagu kurleb 5-8 menit, sisihkan dan dingin kan.

  2. 2

    Mixer keju, telur, mentega dan garam kurleb 3-5 menit atau sampai tercampur rata.

  3. 3

    Masukan tepung sagu ke dalam adonan yang sudah di mixer Sedikit demi Sedikit sambil diaduk sampai kalis.

  4. 4

    Setelah kalis, ambil Sedikit adonan kira kira secuil saja kemudian plintir adonan tersebut dan langsung di masukan ke dalam minyak dingin di wajan.

  5. 5

    Lakukan step diatas sampai adonannya terendam minyak, kemudian nyalakan kompor dengan api sedang. Tunggu adonan sampai mengapung ke atas kemudian diaduk perlahan cheese sticknya agar tidak pecah. Goreng sampai kuning keemasan, lalu angkat dan tiriskan.

  6. 6

    Untuk menggoreng adonan berikutnya dinginkan minyaknya terlebih dahulu atau bisa pakai 2 wajan agar lebih menghemat waktu.

  7. 7

    Cheese stick bisa jadi 800gr setelah matang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nitnet Yuliarni
Nitnet Yuliarni @emaknya_bunder
pada

Komentar

Resep Serupa