Brownies Panggang

Brownies kukus sudah sering, mau coba brownie panggang . Dpt resep dari ibu neni.. Enak bgt looh. Silahkan dicoba juga 😊
Brownies Panggang
Brownies kukus sudah sering, mau coba brownie panggang . Dpt resep dari ibu neni.. Enak bgt looh. Silahkan dicoba juga 😊
Cara Membuat
- 1
Pertama, kocok telur, gula pasir, dan vanili sampai mengembang
- 2
Setelah mengembang tambahkan mentega cair kemudian aduk pelan pelan
- 3
Setelah tercampur, masukkan tepung terigu dan bubuk cocoa. Aduk rata.
- 4
Tuang adonan ke loyang yang telah diberi olesan mentega, dan panggang dalam oven 180 derajat celcius selama 25 menit tergantung oven yang dimiliki. Tandanya jika sudah matang, tusuk dengan lidi.
- 5
Angkat brownies, dinginkan.. Sambil didinginkan brownies, lelehkan dcc tambah mentega 1 sendok aja.. Lelehan coklat dan mentega ini untuk olesan brownies.. Potong kotak kotak. Sajikan dingin lebih enaak. Cobain yuk
Resep Serupa
-
Brownies Panggang Brownies Panggang
Recook dari instagram bundnina_ dari beberapa resep brownies panggang yang sudah dicoba ini yg paling disukai. Tidak terlalu manis pas dgn lidah keluarga di rumahTresna Cahya
-
Brownies Brownies
Chocolate Espresso Brownies merupakan salah satu menu favorit aku di Starbucks. Cara membuatnya sama seperti brownies pada umumnya, hanya saja ada tambahan espresso. Cita rasa brownies yang manis sedikit pahit ini cocok disantap bersama teh ataupun kopi. Untuk menambah rasa, bisa juga dikreasikan dengan topping, seperti kacang mete, almond, keju atau lainnya.Brownies sendiri memiliki dua macam, yakni kukus dan panggang. Keduanya memiliki cita rasa yang berbeda. Brownies kukus teksturnya lebih lembut dan sedikit basah sedangkan brownies panggang teksturnya lebih garing di luar dan lembut di dalam. Kali ini aku mau share resep brownies dengan cara panggang di dalam oven.Video selengkapnya di YouTube Channel Devina Hermawanhttps://youtu.be/jA85gKSY2nIhttps://www.devinahermawan.com/Tags : camilan, brownies panggang, brownies kukus, brownies starbucks, brownies amanda, bolu, kue bolu, kue cokelat, kacang almond, kismis, devina hermawan. Devina Hermawan ✅ -
Brownies kukus fudgy Brownies kukus fudgy
Brownies adalah kue asal Amerika Serikat yg memiliki tekstur padat berwarna cokelat kehitaman dgn rasa khas coklat. Kue ini favorit semua orang termasuk keluarga kami.Kali ini saya memasak kue brownies yg di kukus dgn tekstur yg fudgy dan rasa yg nikmat.. resep ini saya dpt dari channel YouTube Tasyi Athasiya.Kue ini cocok bgt dimakan bareng keluarga sambil kumpul2.Cek yuk cara buatnya..☺️#saturesepsatupohon Mom Agatha -
Brownies pemula😂 Brownies pemula😂
Mau coba buat brownies terus kepenyet tangan sendiri pas lagi taruh ke piring tapi rasanya enak kok✨coba dulu aja! gadiss -
Fudge Brownies Tanpa Oven Fudge Brownies Tanpa Oven
Gaada Oven, Kukusan Pun Jadi. Silahkan Dicoba Resep Fudge Brownies Kukus Yang Simple Ini:) Dieva Oktaviary Putri -
Brownies kukus ala amanda Brownies kukus ala amanda
Temen ngopi sore , enak banget brownies kukus nya nyoklat bgt 😊😊 Dina Agustina Dinots -
13. FUDGY BROWNIES 13. FUDGY BROWNIES
Biasanya selalu bikin brownies kukus.Kali ini pengen coba bikin yg di oven.Crunchy di luas tapi tetap lembut di dalamDitambah sentuhan rasa capucinno nya.#fudgybrownies#brownies#PejuangGoldenApron3 Dila Frastika -
Brownies Panggang Cokelat Keju Brownies Panggang Cokelat Keju
Brownies panggang ini salah satu favorite keluarga aku, pokonya kalau lagi ada waktu dan mau nyemil makanan yang nyoklat banget aku langsung buat ini. Resep aku ambil dari web NCC milik ibu guru kita Ibu Fatmah bahalwan. Untuk topping aku ganti pakai keju parut. Rasa coklat dan keju berpadu jadi satu sangat Nyummy deh... :) Vivi Marvianti "MELVEE CAKE'S -
Fudge Brownies (mix topping) Fudge Brownies (mix topping)
Someone really love brownies! So, saya coba cari2 resep si fudge brownies ini, simple tanpa mixer, tekstur dan rasanya juga endolita shay, he gives 9/10 for the taste... Happy trying!😊inthaans
-
Fudgy brownies Fudgy brownies
Buat penggemar coklat...ini wajib dicoba rasanya coklat bgt. Sy sebetulnya bukan penggemar brownies panggang, sy lebih suka brownies kukus, tapi begitu coba resep ini rasanya mulai bisa pindah ke lain hati hahahah...lebay Sz22ly -
Cream Cheese Brownies Panggang Cream Cheese Brownies Panggang
Setelah bincang2 ama temen tentang Brownies, jd pengen buat resep Brownies nya... Katanya Brownies merupakan kue dgn cokelat yang dilelehkan yg tekstur sebenarnya tidak selembut kue bolu.Krn Brownies adalah kue dari kesalahan si koki yg lupa menambahkan baking powder pada bolu cokelatnya. Jd... kalau resep Brownies pakai baking powder/pengembang lainnya di dalamnya berarti namanya Bolu Coklat... HeheheAlhamdulillah, berhasil resepnya... Aleysha Alexandre -
Brownies Lumer Brownies Lumer
Brownies againnn !! Hai haii sweet lovers !! Brownies, siapa sih yg ngga suka kue coklat satu ini ??Diresep sebelumnya, aku udah pernah share resep brownies kukus yaa..Nah kali ini, aku share resep brownies yg ada saus coklatnyaa !!Brownies polos aja udah enak, apalagi ditambah coklat hehe :)Daripada penasaran, yukk langsung aja disimak resepnya !!!Happy Cooking 😘 Tiara Ratu Primadhini
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar