Sundubbu jjigae

Queen's Home
Queen's Home @Queen_214

Sup tahu pedas ala korea versi jawa 😅

Sundubbu jjigae

Sup tahu pedas ala korea versi jawa 😅

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 porsi
  1. 1-2 bijiTahu putih
  2. 1 butirtelur
  3. 2atau lebih cabe merah (sesuai selera pedas nya)
  4. 1/2 butirbawang bombay
  5. 1 butirbawang putih
  6. Jamur enoki
  7. Air jeruk nipis
  8. Daun Bawang
  9. Garam,kaldu jamur

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan cabe merah dan bawang putih.

  2. 2

    Tumis bumbu halus dan tambahkan bawang Bombay

  3. 3

    Tambahkan air,garam dan kaldu jamur

  4. 4

    Masukkan tahu,kemudian telur yang sudah dikocok

  5. 5

    Terakhir masukkan jamur enoki dan daun bawang

  6. 6

    Sebelum diangkat kucuri air jeruk nipis dan siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Queen's Home
Queen's Home @Queen_214
pada
Am a mom who like adventure,just break the wall .Don't underestimate with women,because we can do everything,we always learning 😎
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa