Ayam lada hitam

nitakartikasari
nitakartikasari @cook_17192830
surabaya

Masakan ini kesukaan suami karna memang rasanya mantap sih klo menurut saya 😁

Ayam lada hitam

4 orang berencana membuat resep ini

Masakan ini kesukaan suami karna memang rasanya mantap sih klo menurut saya 😁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Ayam dada fillet 1/2kg
  2. 2 bksBumbu bamboe lada hitam
  3. Ladaku 1bks yang seribuan
  4. secukupnyaKecap manis

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci ayam dan potong dadu, kemudian goreng, setelah digoreng tiriskan

  2. 2

    Tumis 2bks bumbu lada hitam sampai harum baunya, setelah itu masukkan ayam ke dalam bumbu

  3. 3

    Tambahkan air sedikit, kecap secukupnya dan merica bubuk, silahkan dicoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
nitakartikasari
nitakartikasari @cook_17192830
pada
surabaya

Komentar

Resep Serupa