Balado kentang telor

Khoir Firizki
Khoir Firizki @khoir97

Kemarin ngga sengaja liat temen masak balado telor ehhh jadi pengin deh ahirnya aku campur pake kentang biar keliatan banyak hiiiii😊

Balado kentang telor

4 orang berencana membuat resep ini

Kemarin ngga sengaja liat temen masak balado telor ehhh jadi pengin deh ahirnya aku campur pake kentang biar keliatan banyak hiiiii😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2 porsi
  1. 4 buahtelur
  2. 3 buahkentang
  3. 3 lembardaun salam
  4. Secukupnyalada halus
  5. Secukupnyagaram dan gula
  6. Bumbu Halus:
  7. 1 buahtomat
  8. 7 siungbawang merah
  9. 3 siungbawang putih
  10. 8 buahcabai merah keriting
  11. 3 buahcabai rawit

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus telur yang tadi setelah itu tiriskan lalu kupas

  2. 2

    Kupas kentangnya lalu kentang potong dadu(boleh sesuai selera motongny),setelah itu cuci lalu goreng kentangnya sampai matang,dan juga telur di goreng hingga betkulit

  3. 3

    Tumis bumbu halus dan daun salam hingga matang,beri sedikit air lalu bumbui gula,garam dan lada halus,aduk rata dan tes rasanya

  4. 4

    Setelah itu jika rasa udah pas masukan gorengan kentang tadi dan telornya.aduk hingga semua tercampur rata,angkat dan sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Khoir Firizki
Khoir Firizki @khoir97
pada

Komentar

Resep Serupa