Cumi Lada Garam

5 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Marinasi cumi:
  2. 250 grcumi cumi
  3. 1/2 sdmsaus tiram
  4. 1 butirtelur
  5. 1 sdmmaizena
  6. Lada
  7. Garam
  8. Gula
  9. Tepung Adonan:
  10. 3 sdmmaizena
  11. 2 sdmterigu
  12. 1/2 sdmbaking soda
  13. Garam
  14. Lada
  15. Toping:
  16. 10 siungbawang putih
  17. 2 batangdaun bawang
  18. 5cabai merah
  19. 1 sdmmentega
  20. Garam
  21. Lada
  22. Masako

Cara Membuat

  1. 1

    Marinasi cumi cumi: cuci bersih cumi cumi kemudian potong kurang lebih 1cm.

  2. 2

    Siapkan wadah masukan cumi cumi yang sudah di potong, kemudian beri gula, garam, lada, saus tiram, telur dan tepung maizena. Aduk hingga merata. Diamkan selama 15-20 menit

  3. 3

    Sambil menunggu cumi cuminya di marinasi kita buat topping: cincang halus bawang putih, cabai merah dan daun bawang. Siapkan wajan kemudian panaskan mentega. Masukan bawang putih dan cabai. Tunggu hingga kecoklatan baru masukan daun bawang.

  4. 4

    Tepung adonan: siapkan wadah masukan tepung maizena, terigu, baking soda, lada dan garam aduk hingga merata. Letakan cumi cumi yang sudah di marinasi ke dalam tepung kemudian goreng hingga matang kecoklatan

  5. 5

    Siapkan piring dan letakan cumi cumi yang sudah matang kemudian di beri toping yang sudah kita masak. Siap di santap

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Rahmi Endah P
Rahmi Endah P @rahmiendah
pada

Komentar

Resep Serupa