Opor ayam

Ratna Utami Ningsih
Ratna Utami Ningsih @utami_nink88
Jakarta Pusat

Lebaran sdh lewat tapi pengen opor ayam, langsung eksekusi. Tetap semangat #PejuangGoldenApron3

Opor ayam

6 orang berencana membuat resep ini

Lebaran sdh lewat tapi pengen opor ayam, langsung eksekusi. Tetap semangat #PejuangGoldenApron3

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 kgAyam
  2. 300 mlSantan kental
  3. secukupnyaAir
  4. 4 buahKemiri
  5. 6 buahBawang merah
  6. 4 buahBawang putih
  7. 1 buahCabe merah keriting
  8. 1 buahTomat
  9. 2 cmKunyit
  10. 1 batangSereh
  11. 2 buahDaun salam
  12. 1 sdmGaram
  13. 1 sdtMerica
  14. 1 sdtPenyedap rasa

Cara Membuat

  1. 1

    Blender bawang merah, bawang putih, kunyit, kemiri, tomat cabe merah keriting

  2. 2

    Tumis bumbu hingga harum lalu tambahkan sereh dan daun salam

  3. 3

    Tambahkan santan kental tunggu hingga mendidih

  4. 4

    Tambahkan air lalu masukkan ayam, kemudian tambahkan garam, merica dan penyedap rasa

  5. 5

    Tunggu hingga matang dan opor ayam siap di sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ratna Utami Ningsih
Ratna Utami Ningsih @utami_nink88
pada
Jakarta Pusat
Ibu rumah tangga merangkap ibu pekerja yg senang memasak untuk keluarga
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa