Hotang Mozzarella

28 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

5 orang
  1. 500 grKentang (bisa pakek kentang beku)
  2. 5 buahsosis
  3. 100 grKeju mozzarella
  4. 250 grterigu
  5. 1 buahtelur
  6. 50 grMaizena
  7. secukupnyaAir
  8. Minyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Potong kentang dadu dadu kecil, ini aku pakek kentang biasa jadi harus direbus dulu kurang lebih 10 menit terus dimasukin kulkas

  2. 2

    Potong keju sesuai ukuran lalu, sosis dan keju ditusuk seperti sate

  3. 3

    Kemudaian kita buat tepungnya, masukkan tepung terigu, maizena, telur dan air lalu aduk sampai rata dan jangan terlalu encer

  4. 4

    Kemudian celupkan sosis dan keju ke adonan yg sudah dibuat, lalu balurkan kedalam kentang

  5. 5

    Kemudian goreng diminyak yg panas, setalah warnanya kecoklatan tiriskan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Rikaa Sofranie
Rikaa Sofranie @rikaasfrn
pada
Gresik jawa timur
berawal dari saya jadi anak perantauan karena harus kuliah, dan bosen beli makan itu itu aja , akhirnya sedikit sedikit belajar masak dan ingin berbagi resep makanan yg saya bisa
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa