Sengkulun

Reny Susant
Reny Susant @MomsR4_06

Kangen dengan kue khas kampung halaman,yg biasanya hanya ada di acara hajatan.Maaf fotonya ada 2 versi krn bikin 2 x dgn warna merah cabe dan merah tua

Sengkulun

Kangen dengan kue khas kampung halaman,yg biasanya hanya ada di acara hajatan.Maaf fotonya ada 2 versi krn bikin 2 x dgn warna merah cabe dan merah tua

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
20 potong
  1. 250 grtepung ketan (me:rose brand)
  2. 1 butirkelapa parut kupas ukuran kecil (jangan yg terlalu tua)
  3. 250 grgula pasir
  4. 1/2 sdtgaram
  5. Secukupnyapewarna makanan
  6. Daun pisang untuk alasnyap

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Sambil menyiapkan adonan panaskan kukusan sampai airnya mendidih.Campur tepung ketan,kelapa,gula,garam sampai miwir

  2. 2

    Ambil sejumput adonan beri 2-3 tetes pewarna

  3. 3

    Alasi loyang dengan daun pisang lalu tuang adonan ratakan.Taburi atasnya dengan sejumput adonan yg telah diberi pewarna lalu kukus selama 30 menit.

  4. 4

    Setelah 30 menit angkat,potong² dan siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Reny Susant
Reny Susant @MomsR4_06
pada

Komentar (2)

Fii Raditya
Fii Raditya @fhieraditya
Mbak itu loyangnya ukuran brp ya bisa jdi 20 potong?
(di-edit)

Resep Serupa