Cookies simpel (ala anak kos)

Resep ini dibuat spesial edisi jd anak kos, simpel, takaran sendok dan menggunakan alat yg serba ada dikos:)
Cookies simpel (ala anak kos)
Resep ini dibuat spesial edisi jd anak kos, simpel, takaran sendok dan menggunakan alat yg serba ada dikos:)
Cara Membuat
- 1
Siapkan bahan-bahan, campurkan gula halus+margarin, aduk aduk sampai warna margarin jd agak pucat dan gula tercampur rata
- 2
Setelah warna agak pucat, masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit+susu bubuk coklat, uleni sampai rata
- 3
Setelah semuanya tercampur rata, ambil dan bentuk adonan menjadi bulat kemudian pipihkan dg garpu, kemudian tancapkan chococrunch diatasnya, panggang dg api kecil, kurleb 10menit atau sampai matang
- 4
Setelah matang, angkat, dan sajikan (walaupun waktu diangkat bentuk adonan masih agak lembek, tp gpp setelah agak dingin akan mengeras dg sendirinya)
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Choco Lava Soft Cookies Choco Lava Soft Cookies
Cemilan manis selalu menggoda.Ini adalah resep cookies menggunakan takaran sendok dan memanggangnya menggunakan teflon. Jadi, sekiranya anak kos pengen bikin, bisa pake banget.Sokkk.... Langsung eksekusi, beb! Chyntia R. -
Chocolate Stick Cookies Chocolate Stick Cookies
Merecook resep sendiri dg menggunakan tepung terigu serba guna. Alhamdulillah hasilnya nggak jauh beda dengan resep sebelumnya. Jadi kesimpulannya bisa menggunakan tepung terigu serba guna, bisa juga tepung pro.rendah. Chocolate Stick tuk kue lebaran.#KueKeringLebaran KasMira -
Simple Choco Chip Cookies Simple Choco Chip Cookies
Semua takaran pakai sendok takar rata (ga muncung) supaya anak-anak mudah membuatnya. dinda_ns -
Butter Cookies Resep Praktek Anak Sekolah Butter Cookies Resep Praktek Anak Sekolah
Masih dalam pandemi COVID-19, hari ini saya berbagi resep kue mentega/margarine paling dasar. Resep saya dapatkan di buku resep praktek anak di sekolah dan saya modifikasi dalam ukuran cup/ sendok takar. Silahkan mencoba… Dwi Harjanti LKADH -
Chocolate cookies Chocolate cookies
Cookies menggunakan takaran sendok, bila tidak ada oven tetep bisa pake teflon jg 👌 Veronica's Kitchen -
Coco crunch coklat cookies Coco crunch coklat cookies
Cari² mknan simpel dan mudah buat isi toples lebaran sambil ngisi waktu luang selama puasa dan pandemi covid-19 ... Buatnya simpel dan sangat mudah mom ... Anak² pasti suka karna rasanya nyoklattttt trs cruncy bangettt 😋😋🤩 Dzakira Arsyila Putri -
Cookies prenagen simpel Cookies prenagen simpel
Gak doyan susu prenagen akhirnya dibuat campuran kukis deh biar gak mubadzir. Tanpa telur, tanpa mixer, tanpa ribet, takaran sendok. Sobat Dapur Sederhana -
Chocolate Coco Crunch Cookies Chocolate Coco Crunch Cookies
Tadi malam masih bikin ini karena request si kecil.. Simpel & renyaaah.. Cukup di sendok aja nyetaknya..#siaplebaran#momenmanis#SayangAnak#simplecookies#cookpadcommunity_malang Atik (Pawoen Ibuk) -
Chocochip Cookies Chocochip Cookies
Resep ini simple tanpa timbangan hanya takaran sendok tapi enak, resepnya sudah ada di channel YouTube saya ya, Marlina Kitchen 35#CookpadCommunity_Solo#PejuangGoldenBatikApron Marlina Shinta Putri -
Unicorn Cookies Unicorn Cookies
Masih edisi tema unicorn utk ulang tahun anak mba @Nauzaery Setyo nih 🤗 . Semoga hari'ny bisa terus ceria kaya unicorn ini 😍Ada cookies simpel dr mba @Susi Faniaty. Enak lembut dan hemat bahan. Cemilan yg anak suka. Apalagi klo sikecil diajak ikut membuat, pasti senang.#GASicantikWarnaUnicorn #Semarak_GASicantikWarnaUnicorn #CookpadCommunity_Sumbar #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CloverCookingLovers#PejuangGoldenApron3#JelajahResepRumahan Beranda Aqlan -
Doggy choco cookies Doggy choco cookies
Mau bikin chocochip cookies tapi ga nemu chocochipnya. Gini sih di rumah alat ada bahan susah dicari, di kosan kebalikannya.. Beralih aja deh ke cookies imut ini. Bikin mata + mulutnya pake ujung sendok yang lancip. Ini jadi 59 butir sedang Tyas Utami -
OatMeal cookies OatMeal cookies
BismillahRecook👉Mom Arsakha dengan sdkit tambahan ala saya, dibuat dgn takaran serba stengah biar gag bingung hihii.. Teratai Any
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar