Smile Potato

Sya_anshori
Sya_anshori @cook_5495409

Iseng searching d youtube, nemu resep snack kentang yg so ssimple dn akhirnya baru ngerasa berhasil setelah selama ini coba2 bikin snack dr kentang. Dn ini hasil modifikasi komposisi resep aku ya..

Smile Potato

15 orang berencana membuat resep ini

Iseng searching d youtube, nemu resep snack kentang yg so ssimple dn akhirnya baru ngerasa berhasil setelah selama ini coba2 bikin snack dr kentang. Dn ini hasil modifikasi komposisi resep aku ya..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2 org
  1. 1 buahkentang uk besar
  2. 20 grkeju cheddar (opsional)
  3. Secukupnyagaram
  4. Secukupnyalada bubuk
  5. 2 sdmtepung maizena

Cara Membuat

  1. 1

    Kupas kentang, cuci, kukus (boleh direbus) hingga lunak (tes dg garpu) kemudian haluskan selagi hangat

  2. 2

    Campurkan semua bahan lainnya ke dalam kentang yg sdah halus. Uleni dg tangan hingga tercampur rata

  3. 3

    Ambil segenggam adonan, letakkan d atas plastik atau alas yg sudah ditaburi tipis maizena kemudian pipihkan setebal ± 0,2 cm menggunakan rollpin atau botol

  4. 4

    Cetak bulat menggunakan gelas atau alat apapun yg bunda miliki dn inginkan besar lingkarannya. Gunakan sedotan utk membuat mata dan sendok utk membuat bibir. Lakukan hingga adonan habis

  5. 5

    Goreng d dalam minyak panas api sedang menggunakan teflon hingga kering dan berwarna kuning keemasan. Tiriskan

  6. 6

    Siap disajikan dengan mayonais dan saos

  7. 7

    Catatan : - gunakan teflon utk menggoreng agar chips tidak saling menempel dan tetap bentuk lingkarannya - goreng chips secukupnya luas teflon, jangan d tumpuk, nanti akan lengket - snack ini menyerap cukup banyak minyak, maka setelah matang, tiriskan hingga minyak benar2 sudah menetes habis, dan sajikan dengan alas tisu d bawahnya

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Sya_anshori
Sya_anshori @cook_5495409
pada

Komentar

Resep Serupa