Es Krim Durian

Hanum Hasibuan
Hanum Hasibuan @cook_24554278
Asahan, Sumatera Utara

Durian itu favorit orang di rumah banget. Es krim durian ini lembut banget. Sekali makan langsung habis.. #weekendchallange#septemberceria#week13#pejuanggoldenapron3#eskrimdurian#durian

Es Krim Durian

9 orang berencana membuat resep ini

Durian itu favorit orang di rumah banget. Es krim durian ini lembut banget. Sekali makan langsung habis.. #weekendchallange#septemberceria#week13#pejuanggoldenapron3#eskrimdurian#durian

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

15 menit
4 orang
  1. Secukupnya daging durian (dari 1 buah durian sedang)
  2. 150mm susu kental manis
  3. 200m air es
  4. 100 gwhippy cream bubuk
  5. Secukupnya chocochips

Cara Membuat

15 menit
  1. 1

    Blend daging durian dan susu kental manis hingga lembut

  2. 2

    Mix whippycream dengan air es hingga mengembang dan kaku

  3. 3

    Masukkan daging durian yang sudah diblend ke dalam wadah whippy cream yang sudah di mix. Lalu mix hingga tercampur rata.

  4. 4

    Masukkan kedalam wadah es krim duriannya. Lalu taburkan chocochips diatasnya. Lalu simpan ke freezer.. Lebih kurang 8 jam atau hingga keras.

  5. 5

    Selesai. Sendok eskrim lalu letak ke wadah dan es krim siap dinikmati

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Hanum Hasibuan
Hanum Hasibuan @cook_24554278
pada
Asahan, Sumatera Utara
Cooking with love.. 😍😍Channel youtubeHanum HasibuanAtau Klik link 👇👇👇https://www.youtube.com/channel/UCuOBukp9gYbculuQR6X18iwI love cooking 😍
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa