Ca Sayur Mudah

Riska Anisa
Riska Anisa @cook_25710691
Yogyakarta, Indonesia

Lihat kulkas, banyak sisa sayur sayuran.
Di tumis ca aja. Walau kayaknya sayurannya campur campur nggak cocok, tapi rasanya ternyata enak sekali !
Coba yuk !

Ca Sayur Mudah

5 orang berencana membuat resep ini

Lihat kulkas, banyak sisa sayur sayuran.
Di tumis ca aja. Walau kayaknya sayurannya campur campur nggak cocok, tapi rasanya ternyata enak sekali !
Coba yuk !

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

20 menit
3-4 orang
  1. Segenggambuncis (potong serong)
  2. 1 bhwortel ukuran sedang (iris tipis)
  3. 6 butirjamur kancing (iris tipis)
  4. Segenggamtahu kulit kecil
  5. 1 butirbakso ikan
  6. 2 butirbakso udang
  7. 300-400 mlair
  8. Bumbu-bumbu
  9. 1 siungbawang putih ukuran besar
  10. 1/2 butirbawang bombay ukuran besar
  11. 1 sdmsaus tiram
  12. Sedikitmasako ayam
  13. Sedikitgula

Cara Membuat

20 menit
  1. 1

    Iris halus bawang putih dan bawang bombay.

  2. 2

    Tumis dengan minyak hingga layu.

  3. 3

    Masukkan bakso ikan dan bakso udang. Tumis hingga wangi

  4. 4

    Masukkan wortel dan buncis. Tambahkan air. Lalu tutup wajan. Masak hingga tekstur wortel setengah empuk.

  5. 5

    Masukkan jamur kancing dan tahu.

  6. 6

    Tambahkan saus tiram, masako dan gula. Test rasa.

  7. 7

    Masak hingga air susut dan sisa sedikit.

  8. 8

    Matikan api. Sajikan

  9. 9

    Selamat mencoba !

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Riska Anisa
Riska Anisa @cook_25710691
pada
Yogyakarta, Indonesia

Komentar

Resep Serupa