Prol Roti Tawar Jadul

Lysa P. Amali
Lysa P. Amali @lisanamirah
Kudus, Jawa Tengah

waktu kecil, mama sering bikin ini. Rasanya enak banget. Ternyata misua juga sering dibuatin ibunya. Jadilah kita bernostalgia buat makanan jadul ini

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

40 menit
1 loyang bulat
  1. 2 butirtelor
  2. 4 lembarroti tawar dengan kulitnya
  3. 1 gelassusu putih tawar (me: dancow)
  4. 1 sdmgula pasir
  5. 1,5 kepinggula merah
  6. 1 sdmmargarin, cairkan

Cara Membuat

40 menit
  1. 1

    Campurkan telur, gula pasir dan susu. Aduk rata.

  2. 2

    Sobek2 roti tawar. Masukkan ke dalam larutan susu.

  3. 3

    Sisir 1 keping gula merah, lalu campurkan ke dalam adonan. 1/2 keping gula merah porong2 agak besar. Campurkan semua ke dalam adonan

  4. 4

    Masukkan margarin cair, dan aduk rata

  5. 5

    Panasi kukusan, lalu kukus adonan selama 30 menit. Angkat dan dinginkan. Lebih enak dimasukkan kulkas dulu sebelum dikonsumsi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar

Ditulis oleh

Lysa P. Amali
Lysa P. Amali @lisanamirah
pada
Kudus, Jawa Tengah
ibu 4 anak yang telat belajar masak 🤣
Lebih banyak

Resep Serupa

Rekomendasi Resep Lainnya