Tumis Buncis Tempe (Oseng Buncis Tempe)

Endang Sulistyawati @Mak_Endang
Ijin share resep rumahan yang jadi salah satu favorit kami.
Selamat mencoba
Tumis Buncis Tempe (Oseng Buncis Tempe)
Ijin share resep rumahan yang jadi salah satu favorit kami.
Selamat mencoba
Cara Membuat
- 1
Panaskan sedikit minyak goreng dan roasted tempe sampai pinggirnya kecoklatan
- 2
Iris bawang merah, bawang putih dan cabai merah besar.
- 3
Panaskan sedikit minyak, kemudian tumis bumbu+daun salam+lengkuas sampai wangi
- 4
Masukan buncis+tempe+saus tiram+kecap asin+kecap manis. Lalu aduk hingga tercampur rata dan koreksi rasa.
Resep Serupa
-
Oseng buncis tahu tempe Oseng buncis tahu tempe
Yang punya tempe sedikit,tahu sedikit,buncis sedikit...semua serba sedikit,masak begini aja....Jadi deh lauk ples sayur sekaligus....Selamat mencoba yaaaa.....😍😍😍 Dapur Mama O -
Tumis buncis dan tempe Tumis buncis dan tempe
Makanan rumahan selalu ngengenin ya bund. walaupun cuma tumis buncis, kalo dimakan sama nasi hangat dan ditambah telor ceplok, bisa jadi santapan sarapan yg membuat harimu jadi bersemangat! Selamat mencoba 😊#BelanjaIdeDiPasarCookpad #SutilCookpad Kuah & Gurih -
Oseng buncis tempe Oseng buncis tempe
Salah satu menu yang simple no ribet dan cepat hehe#PejuangGoldenBatikApronWeek4 adlina -
Tumis Buncis Tempe Tumis Buncis Tempe
Salah satu makanan favorit saya, resep dari mama tercinta 😊 Nur Khansa (Dapur Qifty) -
Oseng Buncis Tempe (kuah santan) Oseng Buncis Tempe (kuah santan)
Menu sederhana untuk lauk sarapan, bahan & cara membuat yang simpel mudah untuk dipraktekkan. Selamat mencoba :) Dhaniar Cahya -
Oseng buncis tempe Oseng buncis tempe
Aku kirimkan recook lagi buat teh Indry Hapsari yang berulang tahun.Semoga di sisa usia yang diberikan Alloh, teh indi selalu bahagia, panjang umur, sehat terus. Amiin 🥰🥰.Tumisan yang simpel tapi enak.Sumber : @indryhapsari914Recook : @irunkha_27#GoDaanGA_Indry#GoDa_Paders#Cookpad_Paders#KomunitasPaders#MasakItuSaya#BagikanInspirasimu#GenkPejuangDapur#RememberGenkPeDa_AbukIrun#GenkPeDa_AbukIrun#ArisanRecook_AbukIrun#GenkPeDa_Eksis#cookpadcommunity_jakarta#cookpadindonesia#GA_TheNextLevel#GAweek43 Mama fathan -
Oseng tahu tempe buncis Oseng tahu tempe buncis
Masak gampang dan gak pake ribet hehehe... selamat mencoba bunda 😊 Nur Fadillah -
Oseng Tempe Buncis dan Udang Oseng Tempe Buncis dan Udang
Lauk rumahan sederhana , enak dan sehat. Dapur Noni -
Tumis Buncis Tempe Tahu Tumis Buncis Tempe Tahu
2.10.2023BismillahirrahmanirrahimAssalamualaikum...selamat siang sobat semua 🤗🌱🌾🌻💕Tumis sayur sebuah hidangan yang favorit banget untuk dipilih maupun dimasak. Karena mudah dan cepat masaknya juga rasanya enak. Sesuai dengan rekomendasi @MamahCookpad akhirnya saya memilih ini untuk dimasak, terimakasih rekomendasinya. @pusingmasakapa terimakasih resepnya🤗🤗.Mari silahkan kita masak tumis ini.#CookpadCommunityYogyakarta#GenerasiAprontis#Week.27#tumisanalarumah 🌱Bunda Zaza -
Oseng Teri Tempe Pedas Oseng Teri Tempe Pedas
Sebenarnya kepengen sesuatu yang beda dari tempe. Karena keluarga semuanya suka tempe dan petai, akhirnya mencoba untuk dipadukan jadi satu ditambah teri Medan. Ternyata semua suka dan cocok dimakan dengan nasi uduk atau liwet. Selamat mencoba. 🤗 Diana Chandra Dewi -
Tumis Buncis Tempe Udang Tumis Buncis Tempe Udang
Assalamu'alaikum..Mau ikutan posbar tempe, pakai resep simple mba @endahendess .. Simple, tapi enak yaa..Biasanya saya juga masak menu ini, tapi biasanya pakai kacang panjang, di resep ini pakai buncis..Cusss resepnya di bawah yaa 👇🏻👇🏻👇🏻Source : @endahendess#BIRPLETOK_EndahMumpuni#CINTE_TimeToTempe#TimeToTempe#GAS2025#CookpadCommunity_Jakarta Bunda Aisharana -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/14634677
Komentar