Capcay Nyemek (Kuah sedikit)

Pawon Nabiilah
Pawon Nabiilah @nabiilahannisa

Malem ini suami request makan capcay nyemek. Karena sayuran di kulkas masih lumayan banyak dan lengkap, langsung kita buat 😁

Capcay Nyemek (Kuah sedikit)

9 orang berencana membuat resep ini

Malem ini suami request makan capcay nyemek. Karena sayuran di kulkas masih lumayan banyak dan lengkap, langsung kita buat 😁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
2 orang
  1. 3 siungbawang putih
  2. 2 buahtelur
  3. Udang (optional)
  4. 1 buahwortel
  5. Brokoli (sesuai selera)
  6. Kembang kol (sesuai selera)
  7. 3 lembarsawi
  8. 1 sdmsaus tiram
  9. 1/2 sdtgaram
  10. 1/4 sdtmerica bubuk
  11. 1/4 sdtkaldu jamur (optional)
  12. 1 sdtgula
  13. Sedikitminyak untuk menumis
  14. 1 1/2 gelasair

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Kocok telur, masak orak arik. Sisihkan.

  2. 2

    Potong sayur - sayuran. Cincang bawang putih.

  3. 3

    Panaskan minyak, tumis bawang putih sampai harum. Masukkan udang, tumis sebentar.

  4. 4

    Masukkan wortel dan air. Tunggu sampai wortel matang.

  5. 5

    Masukkan sayuran yang lainnya. Tunggu sampai matang.

  6. 6

    Terakhir, masukkan semua bumbu. Masukkan juga telur orak arik. Tes rasa dan siap dihidangkan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Pawon Nabiilah
Pawon Nabiilah @nabiilahannisa
pada
Seorang ibu yang sedang berusaha membuat resep turun temurun keluarga 🤗
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa