Cake Pisang Kepok

Sari's Kitchen
Sari's Kitchen @sariis_kitchen
Jakarta

Pisang kesukaan nih, bosen digoreng atau dikukus ternyata bisa jadi cake juga.... Ini utk meramaikan #PekanPosbar minggu ini... 😋

Source : Dian Ummu Hasbi

#PekanPosbarManisGurih
#AkuAsin
#AkuManis
#KampoengRamadan
#CookpadCommunity_Jakarta
#PejuangGoldenApron3
#GA3 #minggu48

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 7 buahpisang kepok matang
  2. 200 grtepung terigu
  3. 150 grgula pasir
  4. 60 mlair
  5. 1 butirtelur
  6. 100 mlminyak goreng
  7. 1 sdtbaking powder
  8. 1/2 sdtbaking soda
  9. 1/2 sdtgaram

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan pisang kepok. Bisa dengan garpu atau copper.

  2. 2

    Campur menjadi satu semua bahan sampai rata.

  3. 3

    Tuang ke dalam cetakan dengan dialas kertas roti. Saya pakai cetakan 20x20. Hiasi atasnya dengan irisan pisang atau sesuai selera.

  4. 4

    Masukkan dalam oven yang sudah dipanaskan terlebih dahulu dengan suhu 180 dercel. Panggang selama 30 menit api bawah, 30 api atas. Cek kematangan dengan tusuk gigi. Bila atasnya kurang kuning tambahkan panggang selama 10 menit dengan suhu 130 dercel.

  5. 5

    Keluarkan dari oven. Siap dihidangkan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Sari's Kitchen
Sari's Kitchen @sariis_kitchen
pada
Jakarta
IG : @sariis_kitchen
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa