Salad Nutrijell

14 orang berencana membuat resep ini
chacha
chacha @raisy_hrm
Indonesia 🇮🇩

Kalian pasti nggak asing kan sama yang namanya salad buah. Nah karena salad buah udah biasa let's kita bikin salad yang berbeda tapi tetep enak.

Sajian ini juga cocok loh buat buka puasa. Apalagi kalau disajikan dalam kondisi dingin... Uhhh... Rasanyaaa... Mantabb...

Let's cook gaiss... Jangan lupa recook juga yaa😉

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 4 bksnutrijell dengan rasa yang berbeda
  2. Keju parut
  3. Mayonaise
  4. Susu Kental Manis Vanila

Cara Membuat

  1. 1

    Masak nutrijell sesuai dengan panduan yang tertera di belakang bungkus ya😉

  2. 2

    Masak sampai mendidih

  3. 3

    Lalu pindahkan ke dalam wadah yg sudah disediakan dan biarkan sampai dingin

  4. 4

    Jika nutrijell sudah set potong nutrijell menjadi bentuk dadu

  5. 5

    Tambahkan mayonaise

  6. 6

    Siram dengan susu kental manis diatasnya

  7. 7

    Dan terakhir beri taburan keju diatasnya

  8. 8

    Salad nutrijell siap disantap

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

chacha
chacha @raisy_hrm
pada
Indonesia 🇮🇩
pemula👶🏻
Lebih banyak

Resep Serupa