Trancam

Mami Gwen @mamigwen
Vc an sama ibu dijogja, katanya lagi bikin trancam 😢 rasanya kangen banget sama trancam.. langsung deh sorenya bikin trancam juga biar jd pengobat rasa rindu ❤️
Trancam
Vc an sama ibu dijogja, katanya lagi bikin trancam 😢 rasanya kangen banget sama trancam.. langsung deh sorenya bikin trancam juga biar jd pengobat rasa rindu ❤️
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Trancam Trancam
Suami seneng banget sama trancam.Tiap makan trancam berasa nostalgia katanya. Karena dulu sering dibikinin si terancam ini sama Ibu mertua.Kalau ada acara kumpul keluarga pun, Ibu mertua juga suka bikin trancam.Trancam yang aku bikin ini tapi agak beda dengan bikinan Ibu mertua, karena kelapanya aku kukus bentar.Kalo versi Ibu mertua kelapanya seger+di parut sendiri.#RamadanCamp_Misi8#CeritaDapurHariIni#PejuangGoldenBatikApron#CookpadCommunity_Palembang#LebaranAlaWongKito Aprilia Hapsari -
Trancam Trancam
20-05-2018 Harusnya posting resep tiap hari yak selama romadhon..tapi apa daya..memang dua hari tidak masak..Hiks..ada urusan penting jd urusan masak memasak terabaikan dgn sukses dan buka puasa pasrah dgn lauk dan sayur beli di luar. Gpp deh. Yang penting hari ini bagi2 menu buka puasa yak. Ini menu simple tapi enak..murah meriah juga. Namanya trancam...miris banget yak..kayak teramcam apaa gitu...hehehe..#BikinRamadanBerkesan Hayyuna iffa -
Trancam Trancam
#PejuangGoldenBatikApron#Kopijos #Cookpadcommunity_YogyakartaTrancam merupakan salah satu makanan seperti urap namun dimakan dengan cara tanpa dipanaskan atau dimasak. Pembuatan trancam ini sangat simpel namun harus menggunakan bahan-bahan yang segar agar rasa yg dihasilkan enak. Mbakyu Echa/EkaDH -
Trancam Trancam
Ini salah satu menu kesukaan almarhum papa. Dan saat baca resep trancam Chef Desi Masterchef, langsung pengen banget bikin untuk mengenang papa.Trancam ini mirip urap / gudangan yang menggunakan bahan fresh / mentah.#fe#cookpadcommunity_bandung#berburucelemekemas#resolusi201932 CIA Febri
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/15149028
Komentar