Nasi Goreng Kimchi

Julia Selinda
Julia Selinda @juliaselinda
Pontianak

Kebetulan ada sisa homemade kimchi yang dulu saya buat, coba dibuat nasi goreng aja karna suami kurang suka makan kimchi langsung. Ternyata ini enak deh nasgor kimchi tapi cita rasa indonesia, jadi suami suka 🤣
Source willgoz (youtube)

#CookpadCommunity_Pontianak
#CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalbar

Nasi Goreng Kimchi

Kebetulan ada sisa homemade kimchi yang dulu saya buat, coba dibuat nasi goreng aja karna suami kurang suka makan kimchi langsung. Ternyata ini enak deh nasgor kimchi tapi cita rasa indonesia, jadi suami suka 🤣
Source willgoz (youtube)

#CookpadCommunity_Pontianak
#CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalbar

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 porsinasi putih
  2. 2 butirtelur
  3. 3 lembarsmoked beef, potong kecil
  4. 120 grkimchi, gunting2 besarnya sesuai selera
  5. 3 siungbawang putih, haluskan
  6. 2 batangdaun bawang, iris halus
  7. Minyak untuk menumis
  8. Bahan saus:
  9. 2 sdmsaus tiram
  10. 1 sdmkaldu jamur
  11. 3 sdmminyak wijen
  12. 2 sdmkecap manis
  13. secukupnyaGaram

Cara Membuat

  1. 1

    Tumis bawang putih, daun bawang, smoked beef hingga wangi. Masukkan kimchi, masak sebentar.

  2. 2

    Geser semua ke tepi wajan, masukkan telur di sisi yang kosong. Aduk hingga matang.

  3. 3

    Masukkan nasi, aduk rata. Tambahkan bahan saus, aduk rata. Siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Julia Selinda
Julia Selinda @juliaselinda
pada
Pontianak
A banker turned baker | Mom of 3 babies 💕Instagram : @julia.selinda
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa