Brownies kukus mudah dan tanpa mixer

Albina Nur Aeni @albinanuraeni
Brownies kesukaan kita semua. Sehari langsung habis haha
Brownies kukus mudah dan tanpa mixer
Brownies kesukaan kita semua. Sehari langsung habis haha
Cara Membuat
- 1
Larutkan chololatos dengan air hangat di mangkok terpisah.
- 2
Di wadah lain, kocok telur dan gula pasir hingga halus (aku pakai pengocok telur)
- 3
Masukkan tepung terigu, garam, soda kue, baking powder. Aduk hingga rata.
- 4
Lalu masukkan coklat yang sudah dilarutkan dan susu kental manis.
- 5
Setelah merata, masukkan minyak goreng lalu aduk.
- 6
Siapkan loyang yang sudah diolesi dengan mentega.
- 7
Tuang adonan ke loyang.
- 8
Masukkan adonan ke panci yg sudah siap untuk mengukus.
- 9
Jangan lupa tutup panci dialasi dengan kain supaya air tidak menetes ke adonan
- 10
Kukus selama 15-20 menit.
- 11
Siap dihidangkan. Selamat mencoba
Resep Serupa
-
Brownies Kukus Chocolatos Polmantul No Mixer Brownies Kukus Chocolatos Polmantul No Mixer
My first Brownies. Alhamdulillah not bad lah. Orang rumah pada suka. Habis semua, tak bersisa. Hhe... Itsna AR -
59• Brownies kukus chocolatos 😍🍫 59• Brownies kukus chocolatos 😍🍫
Inspirasi : YouTube mama adeeva, resepnya saya x 2. Krn saya ga punya loyang brownies, ada nya loyang utk bolu yg agak gede. Jd takaran saya x 2 dan modif sedikit. Ini percobaan pertama saya bikin brownies kukus, menurut saya udh enak kok resepnya. Kita coba yuk bun Ira NY (The Backpacker Chef) -
Brownies Kukus Chocolatos anti gagal Brownies Kukus Chocolatos anti gagal
#SoSweet Pas lagi anak ultah bingung mu buat apa, akhirnya kepikiran bikin brownies kukus. Buatnya gampang dan pastinya anakku suka bangettt.... Evy Kurniawaty -
Brownies Kukus Mini (Tanpa Mixer) Brownies Kukus Mini (Tanpa Mixer)
Mr Philip lagi keseleo 1 kaki, jadi kita bikin brownies tanpa mixer buat Isian Pesanan Snack Box. Yuk langsung Eksekusi#PejuangGoldenBatikApron Imah Marini -
Brownies kukus tanpa mixer takaran sendok Brownies kukus tanpa mixer takaran sendok
Gabut,pengen ngemil,bikin brownies kukus aja. Simple bahan gampang. Mamasha -
Brownies Kukus Tanpa Mixer dan Oven Brownies Kukus Tanpa Mixer dan Oven
Bikin brownies tanpa ribet. Tanpa mixer dan oven ❤ #siapramadhan Fitrianti Wulandari -
Brownies Kukus Tanpa Mixer Brownies Kukus Tanpa Mixer
Brownies dikukus maupun dioven adalah cemilan kesukaan anak saya..nah brownies yg sy buat kali ini simple sekali tanpa mixer dan hasilnya sangat memuaskan..kebetulan sekali minggu ini temanya kudapan berbahan coklat, jadi tanpa pikir panjang langsung aja cuusss.....oya topping itu selera tanpa topping juga gpp 👍👍#KudapanCoklat#GAS2025 Maria’s Kitchen -
Brownies Kukus Brownies Kukus
Resep mudah dengan bahan sederhana dan anti gagal#ResepPertamaku#5resepterbaruku Bunda Hani -
Brownies kukus simpel tanpa mixer Brownies kukus simpel tanpa mixer
Bingung mau ngapain lagi dirumah setelah semua kerjaan rumah selesai, jadi iseng lah bikin cemilan buat suami pulang jum'atan. NurLani Rusvianti -
Brownies Kukus Chocolatos(Tanpa Mixer) Brownies Kukus Chocolatos(Tanpa Mixer)
Karena anak ulang tahun ke 8 tahun tanggal 26 Juni 2020 dan bertepatan hari itu juga sunat.Pengen bagi-bagi kue ke sodara-sodara.Akhirnya buatlah kue simple dan praktis.Hanya butuh waktu 45 menit jadi.Rasanya enak dan orang rumah suka.. Irma Ismarten Yuwanti -
Brownies kukus chocolatos (no mixer) Brownies kukus chocolatos (no mixer)
Brownies kukus yg sempet viral karena cara buatnya yg sangat mudah cukup diaduk aduk dan jadilah brownies kukus yg lembut enak dan nyoklat juga loh Wijiarti -
Brownies kukus sederhana Brownies kukus sederhana
Waktu itu lihat resep di internet. Terus lihat bahannya gampang dan ada semua di rumah. Langsung praktekin. Dan rasanya lumayan enakkk. Langsung habis.... Ira Saraswati
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/15281081
Komentar