Indomie Goreng Saus Cheetos Keju

21 orang berencana membuat resep ini
Dish & delight
Dish & delight @dishanddelight
Semarang

Youtube: Cheese Madness

Resep ini saya dapatkan dari salah satu konten tiktok @yohanes.cahya. Saya tertarik untuk mencobanya dan sedikit memodifikasi resepnya.
Rasanya creamy dan gurih.

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

15 menit
1 orang
  1. 1 bungkusIndomie goreng
  2. 1 bungkuscheetos puff cheddar cheese
  3. 2 lembarsmoked beef
  4. 2 lembarkeju cheddar
  5. 1 sdmmentega
  6. 250 mlsusu cair

Cara Membuat

15 menit
  1. 1

    Rebus Indomie, lalu tiriskan.

  2. 2

    Tumis smoked beef yang telah dipotong dengan menggunakan mentega. Lalu tambahkan susu.

  3. 3

    Masukkan keju, bumbu Indomie dan Cheetos Puff.

  4. 4

    Masukkan mie yang tadi direbus. Aduk-aduk.

  5. 5

    Siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Dish & delight
Dish & delight @dishanddelight
pada
Semarang
Youtube: Dish & DelightInstagram: @dish.and.delightTiktok: @dishanddelight
Lebih banyak

Resep Serupa