Pasta Pandan home made

Anggita Paramitasari
Anggita Paramitasari @anggita86
Ngaglik Sleman Yogyakarta

Sekalian ngerapiin taneman pandan depan rumah, mari kita buat pasta pandan aja daripada kebuang sayang

Pasta Pandan home made

5 orang berencana membuat resep ini

Sekalian ngerapiin taneman pandan depan rumah, mari kita buat pasta pandan aja daripada kebuang sayang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

45 menit
  1. 20-30 lembarDaun pandan
  2. 500 mlAir

Cara Membuat

45 menit
  1. 1

    Setelah cuci bersih kemudian otong daun pandan dan masukan ke blender bersama dengan 500ml air

  2. 2

    Saring ke dalam wadah lalu tutup dan diamkan dalam kulkas kurleb 3 hari

  3. 3

    Setelah terpisah endapan dan airnya, maka buang airnya dan gunakan endapannya sebagai pasta pandan. Selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Anggita Paramitasari
pada
Ngaglik Sleman Yogyakarta
Resep simpel dan praktis 💗
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa