Roti jala cokolatos

Atika Widiantoro
Atika Widiantoro @cook_011204

Iseng2 buat sarapan c kecil..

Roti jala cokolatos

2 orang berencana membuat resep ini

Iseng2 buat sarapan c kecil..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 bungkuscokolatos coklat
  2. 8 sdmtepung terigu
  3. 3 sdmmargarin (dicairkan)
  4. 4 sdmgula pasir
  5. Sejumputgaram
  6. 1 butirtelur (ukuran besar)
  7. 125 mlsusu cair
  8. 1/2baking powder
  9. 1/4soda kue
  10. Toping :
  11. Mesis / keju

Cara Membuat

  1. 1

    Campur bahan-bahan jadi satu di aduk hingga rata dan tidak bergumpal

  2. 2

    Masukkan ke botol dan masak bentuk jala laba-laba dan beri toping

  3. 3

    Jika sudah berbentuk lubang2 kecil.. Gulung-gulung.. Ulangi hingga habis

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Atika Widiantoro
Atika Widiantoro @cook_011204
pada
ibu rumah tangga
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa