Ayam kecap mentega

bunda zhafran
bunda zhafran @zhafranzyva
bogor

Menu simple ,praktis bergizi di hari Rabu

Ayam kecap mentega

10 orang berencana membuat resep ini

Menu simple ,praktis bergizi di hari Rabu

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

40 menit
3 porsi
  1. 4 potongpaha bawah
  2. 1Bawang bombay
  3. 3bawang putih
  4. 2 lembardaun jeruk
  5. 3 sdmmentega

Cara Membuat

40 menit
  1. 1

    Bersihkan ayam lumuri dengan garam

  2. 2

    Kukus ayam sampai empuk

  3. 3

    Tumis bawang putih yg sudah di ulek,tumis sampai harum

  4. 4

    Masukan bawang Bombay yg sudah di iris, masukan garam,lada,kaldu ayam

  5. 5

    Masukan ayam aduk kasih air sedikit dan kecap,tunggu sampai air surut tambahkan lagi kecap

  6. 6

    Angkat dan sajikan dengan nasi hangat

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
bunda zhafran
bunda zhafran @zhafranzyva
pada
bogor

Komentar

Resep Serupa