Beef Yoshinoya Ala Chef Hun

Hunny Kitchen
Hunny Kitchen @dwiramadhany73

awalnya aku iseng liat ada flash sale di shopee dan beli daging ala yoshinoya ini. murah meriah 250 gram hanya 30.000 saja. langsung kepikiran mau diolah jadi apa ya? liat ke dapur ternyata cuma ada beberapa bahan termasuk saori saos tiram, gas aja bikin beef yoshinoya ini. alhamdulillah sekeluarga suka semua, semoga bisa bermanfaat.

Beef Yoshinoya Ala Chef Hun

4 orang berencana membuat resep ini

awalnya aku iseng liat ada flash sale di shopee dan beli daging ala yoshinoya ini. murah meriah 250 gram hanya 30.000 saja. langsung kepikiran mau diolah jadi apa ya? liat ke dapur ternyata cuma ada beberapa bahan termasuk saori saos tiram, gas aja bikin beef yoshinoya ini. alhamdulillah sekeluarga suka semua, semoga bisa bermanfaat.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam
4 orang
  1. 250 grambeef slice (ala yoshinoya)
  2. 1 buahbawang bombay, iris tipis
  3. 4 siungbawang butih, potong potong kecil
  4. 1 sachetsaori saos tiram
  5. 1/2 sendokkecap manis abc
  6. 1 sendokgula pasir
  7. secukupnyalada
  8. 1 sendokpenyedap rasa
  9. secukupnyamentega

Cara Membuat

1 jam
  1. 1

    Cuci bersih daging slice, tambahkan garam sedikit dan bawang putih agar tidak amis. Diamkan kurang lebih 30 menit.

  2. 2

    Lelehkan mentega, masukan bawang bombay yang sudah diiris tipis. Tunggu hingga bawang bombay layu, tambahkan gula pasir dan tunggu hingga gula terkaramelisasi.

  3. 3

    Masukan daging tunggu hingga kecoklatan, tambahkan bumbu garam, saori saos tiram, penyedap rasa dan lada. Tunggu hingga matang. Tiriskan. Menu siap dinikmati bersama keluarga

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Hunny Kitchen
Hunny Kitchen @dwiramadhany73
pada
Belajar mengeksplorasi resep memang menyenangkan, akan tetapi akan lebih baik juga mengeksplorasi sekaligus membagikan resep tersebut kepada orang lain. Terima kasih cookpad atas inspirasi masakannya 😊
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa