TUMIS TOFU & ENOKI tanpa MSG

Annisa Inayati-ms
Annisa Inayati-ms @iinms

Agak banyak kurangnya ini resep, nanti akan saya beri keterangan di mana kurangnya.

TUMIS TOFU & ENOKI tanpa MSG

3 orang berencana membuat resep ini

Agak banyak kurangnya ini resep, nanti akan saya beri keterangan di mana kurangnya.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam
5 orang
  1. 1 bksjamur enoki
  2. 10 butirtelur puyuh
  3. 1 bkstofu mutiara
  4. 1 buahkentang
  5. 5 buahbakso ayam
  6. Bumbu
  7. 1 potonglengkuas
  8. 1 lembardaun bawang (saya kehabisan jd cuma pake batang bawang
  9. 2 sdmgula
  10. 1/2 sdmgaram
  11. 5 buahcabai rawit (sesuai selera) (saya tdk pake)
  12. 3 buahcabai merah
  13. 4 lembardaun salam kering
  14. Saori saos tiram
  15. 1 sdmKecap manis

Cara Membuat

1 jam
  1. 1

    Potong jamur enoki, buang akarnya. Potong tofu mutiara menjadi 10 - 12 bagian bulat, potong kentang sesuai selera. Rebus telur puyuh, 5-8 menit, kupas.

  2. 2

    Goreng bahan-bahan dasar hingga warnanya keemasan

  3. 3

    Untuk tofu goreng setelah lumuri maizena boleh kering boleh pake air. (Ini yang saya tidak lakukan makanya tofu saya ambyar)

  4. 4

    Potong bumbu sesuai selera lalu tumis hingga keluar baunya.

  5. 5

    Masukkan jamur enoki, tambahkan garam, gula, saori saus tiram 2 crut. Aduk hingga merata. Saya tdk tambah air karena enoki mengeluarkan air.

  6. 6

    Masukkan bahan dasar lainnya (tofu, bakso, kentang, telur puyuh). Tambahkan kecap manis 1 sdm.

  7. 7

    Masakan selesai siap dihidangkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Annisa Inayati-ms
pada
Resep masakan hasil resolusi usia 33 tahun mulai masak. di mulai tgl 29 September 2022 saat menginjak usia 33 tahun.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa