Choco Vanilla Castella Cake

16 orang berencana membuat resep ini
Nisa Ulfa
Nisa Ulfa @Nisaulfa
Klaten Jawa tengah

Suka bgt tipe cake yang lembut, ringan kayak chiffon, sponge, ogura dan castella 😍 udah sering bikin chiffon.. sekarang coba bikin castella cake, Alhamdulillah berhasil, lembur bgt castellanya. Castella cake atau kasutera adalah kue sponge dari Jepang dan juga Taiwan
Source: Ayoe Widya

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan A:
  2. 100 mlsusu cair
  3. 60 grminyak
  4. 80 grtepung protein rendah
  5. 1/4 sdtgaram
  6. 5 butirtelur kuning
  7. 1 sdtvanilla ekstrak
  8. Bahan B:
  9. 5putih telur
  10. 95gula pasir
  11. 1 sdmair jeruk nipis
  12. 40 grcoklat blok cincang

Cara Membuat

  1. 1

    Panaskan oven 150 derajat selama 10 menit. Siapkan loyang persegi ukuran 18, saya pakai loyang ukuran 20. Olesi dengan margarin dan alasi dengan kertas roti. Sisihkan

  2. 2

    Panaskan suhu 50 derajat Celcius. Setelah itu campur dengan minyak, garam, tepung. Aduk rata. Masukkan kuning telur satu persatu. Tambahkan vanilla ekstrak. Aduk menggunakan whisk. Sisihkan

  3. 3

    Kocok putih telur dengan mikser kecepatan sedang, tambahkan air jeruk nipis dan masukkan gula pasir dalam 3 tahap. Kocok sampai soft peak.

  4. 4

    Ambil ⅓ bagian bahan B, campurkan ke dalam bahan A. Aduk balik menggunakan whisk.

  5. 5

    Setelah rata campurkan ke dalam bahan B (bahan meringue) aduk sampai rata menggunakan whisk

  6. 6

    Ambil 2 sdm adonan, beri pasta coklat. Aduk rata

  7. 7

    Siapkan loyang, alasi dengan kertas roti. Olesi dengan mentega. Masukkan setengah adonan. Tambahkan cincangan coklat. Tambahkan sisa adonan. Hentakkan. Kemudian beri motif coklat.

  8. 8

    Panggang ke dalam oven suhu 150 derajat Celcius. Panggang selama 90 menit teknik au bain marie. Setelah matang hentakkan, keluarkan dari loyang dinginkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Nisa Ulfa
Nisa Ulfa @Nisaulfa
pada
Klaten Jawa tengah
Anak muda yg hobi cooking baking. Panggil mba, kak aja 😊. Ig: @nisaulfa_
Lebih banyak

Resep Serupa