Gulai nangka

Klintang Klintung Resep
Klintang Klintung Resep @cemplokresep
Bekasi

Dpt nangka di olah jd tumis dan gulai, lumayan buat lauk, selamat makan

Gulai nangka

37 orang berencana membuat resep ini

Dpt nangka di olah jd tumis dan gulai, lumayan buat lauk, selamat makan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam
5 orang
  1. Nangka
  2. 5 buahCabe keriting
  3. 5 buahCabe rawit
  4. 5 siungBamer
  5. 2 siungBaput
  6. 1 sdtmerica
  7. 1 sdtketumbar
  8. 1 buahkemiri
  9. 2 lembarDaun salam
  10. 2 lembarDaun jeruk
  11. 1 jempolKunyit
  12. 1 buahSereh
  13. 1 buahLengkuas
  14. 2 sdtgaram
  15. 1 sdtkaldu sapi atau ayam
  16. 1 sdtgula pasir
  17. Santan sachet 65ml
  18. 700 mlAir

Cara Membuat

1 jam
  1. 1

    Bersihkan nangka lalu potong, cuci dan rebus ke dalam air panas, beri garam agar warna nangka tidak merah

  2. 2

    Rebus selama 15 menit, cuci nangka dan tiriskan

  3. 3

    Haluskan bumbu gulai lalu tumis sampai harum

  4. 4

    Tambahkan air dan masukan nangka

  5. 5

    Masukan santan dan aduk terus agar tidak pecah

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Klintang Klintung Resep
pada
Bekasi
Mencari kesibukan dibalik kekosongan
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa