Es Teh Tarik Kayu Manis

Ratih Kusuma
Ratih Kusuma @ratihkusuma
Solo, Indonesia

Panas-panas begini memang enaknya minum sesuatu yang dingin.

Bagaiamana kalo es teh tarik, kali ini biar efeknya enak buat tubuh dan aromanya enak ditambah kayu manis jadi rasa tehnya beda.

#Timlo_RempahRempah
#Timlo_TimCookpadSolo
#Timlo_PosbarBengawanSolo
#CookpadCommunity_Solo
#BalonChallenge
#RempahRempah

Es Teh Tarik Kayu Manis

Panas-panas begini memang enaknya minum sesuatu yang dingin.

Bagaiamana kalo es teh tarik, kali ini biar efeknya enak buat tubuh dan aromanya enak ditambah kayu manis jadi rasa tehnya beda.

#Timlo_RempahRempah
#Timlo_TimCookpadSolo
#Timlo_PosbarBengawanSolo
#CookpadCommunity_Solo
#BalonChallenge
#RempahRempah

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

5 menit
1 orang
  1. 250 mlair
  2. 1 batangkayu manis
  3. 2 sdmSKM FF Gold
  4. Es batu
  5. 1 bagteh celup

Cara Membuat

5 menit
  1. 1

    Siapkan bahan

  2. 2

    Masak air, kayu manis, teh celup dan gula hingga air berwarna gelap

  3. 3

    Lalu masukan SKM kedalam gelas dan aduk hingga air teh dan skm tercampur

  4. 4

    Lalu kocok teh tarik hingga berbusa mengembang

  5. 5

    Masukan es batu dan tuang teh tarik ke dalam es lalu beri bubuk kayu manis atasnya

  6. 6

    Lalu sajikan, selagi dingin, ini seger banget

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Ratih Kusuma
Ratih Kusuma @ratihkusuma
pada
Solo, Indonesia
Memasak itu adalah self therapy, sebuah tantangan yg bikin gemes kalo ada resep yg gagal dibuat. Karena anak-anak dan suami suka dimasakin dirumah, Jadi setelah jadi fulltime mom, memasak menjadi kegiatan setiap hari.#21025708
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa