Tumis Orak-Arik Telur Brokoli Wortel Sawi Putih

Ayu Umha
Ayu Umha @mejamakankita
Banda Aceh

Source: @desmawatikuretangin

Resep aslinya pakai kol, sy ganti dgn sawi putih krn gak nyetok kol..
Ini menu simpel, enak, dan sudah pasti sehat🥰

#GenkPejuangDapur
#GenkPeDa_Eksis
#CookmemberPeDa3_Desma
#CookpadCommunity_Sumut

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

20 menit
1 mangkuk
  1. 200 grbrokoli belah² kuntumnya
  2. 300 grsawi putih rajang kasar
  3. 100 grwortel parut kasar
  4. 2 siungbawang putih cincang
  5. 1 siungbawang merah rajang
  6. 1/2 buahtomat ukuran besar
  7. 300 mlair
  8. 1 sdtgaram
  9. 1 sdtkaldu bubuk
  10. 1/2 sdtlada bubuk
  11. 1 sdmminyak kanola

Cara Membuat

20 menit
  1. 1

    Siapkan bahan-bahannya. Tumis duo bawang sampai harum dan layu. Kemudian masukkan telur dan orak arik sampai kering (fotonya kelupaan).

  2. 2

    Masukkan air, brokoli, sawi putih, wortel dan tomat. Masak sampai layu.

  3. 3

    Tambah garam, kaldu dan lada bubuk. Aduk rata. Masak sampai air menyusut.

  4. 4

    Sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Ayu Umha
Ayu Umha @mejamakankita
pada
Banda Aceh
masih dan terus belajar 🍳ig : @umha.ayu
Lebih banyak

Resep Serupa