#134. Chicken Teriyaki

Lina Hadayanti
Lina Hadayanti @lie_chant
Tangerang Selatan

Balon Challenge minggu terakhir adalah bahan makanan yg ada huruf B/A/L/O/N, dan pilihan bahan makanan saya jatuh pada pilihan Bawang Bombay dan Ayam.
Resep saya cooksnap dari mba @lia_253108 skalian setor Arisan. Daging sapi saya ganti dengan ayam.
Metode masaknya tanpa marinasi.

#GenerasiAprontis
#CookpadCommunity_Tangerang
#BALONChallenge
#BahanBALON
#CookiesArisan_Liawati
#RamadanPilihMasak

#134. Chicken Teriyaki

17 orang berencana membuat resep ini

Balon Challenge minggu terakhir adalah bahan makanan yg ada huruf B/A/L/O/N, dan pilihan bahan makanan saya jatuh pada pilihan Bawang Bombay dan Ayam.
Resep saya cooksnap dari mba @lia_253108 skalian setor Arisan. Daging sapi saya ganti dengan ayam.
Metode masaknya tanpa marinasi.

#GenerasiAprontis
#CookpadCommunity_Tangerang
#BALONChallenge
#BahanBALON
#CookiesArisan_Liawati
#RamadanPilihMasak

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
5 porsi
  1. 500 grAyam fillet
  2. 1 bhBawang Bombai
  3. 2 ruas jempoljahe
  4. 3 SiungBawang putih
  5. 2 sdmminyak
  6. SecukupnyaAir
  7. 1 sdmSaos Tiram
  8. 3 sdmKecap manis
  9. 1 sdmKecap Asin
  10. 1 sdmMadu
  11. 1/2 sdtLada bubuk
  12. SecukupnyaGaram (Sy skip)
  13. SecukupnyaKaldu bubuk (Sy skip)
  14. 1 sdmTepung Maizena

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Iris ayam sesuai selera. Jahe sy iris tipis2, bawang putih dicincang. Bawang bombay saya suka agak lebar potong nya.

  2. 2

    Tumis jahe sebentar smp harum lalu masukan bawang putih, setelah agak kuning masukan ayam lalu aduk2 sampai daging putih. Masukan kecap manis, kecap asin, saos tiram. Aduk rata.

  3. 3

    Lalu masukan air secukupnya, sesuaikan dgn selera masing2. Setelah daging matang, masukan lada dan madu, kemudian test rasa. Terakhir sy kasih larutan tepung maizena agar agak sedikit kental.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Lina Hadayanti
Lina Hadayanti @lie_chant
pada
Tangerang Selatan

Komentar

Resep Serupa