Bolu praktis

Ni'ma Taltha Muhida
Ni'ma Taltha Muhida @cook_7174806
Ponorogo Jatim

Bolu ini andalan saya bunda waktu ada acara,mudah modalnya sedikit

Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 gramtepung terigu
  2. 250 gramgula pasir
  3. 4 butirtelur
  4. 1 gelassantan(saya pakai kara bungkus kecil lalu tambah air)
  5. 1 sendok tehsp
  6. sedikitpasta rasa mocca
  7. sedikitgaram

Cara Membuat

  1. 1

    Mixer gula,terus dan sp sampai putih berjejak

  2. 2

    Masukkan terigu bertahap selang seling dengan santan

  3. 3

    Mixer sampai tercampur rata

  4. 4

    Sisihkan sedikit adonan beri pasta moca untuk motifnya,taruh dalam plastik segitiga

  5. 5

    Cetak dengan menggunakan cetakan martabak mini,lalu beri motif garis-garis lalu tarik dengan lidi biar jadi motif batik

  6. 6

    Tutup cetakan tunggu sampa matang

  7. 7

    Selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Ni'ma Taltha Muhida
Ni'ma Taltha Muhida @cook_7174806
pada
Ponorogo Jatim

Komentar

Muah Karim
Muah Karim @muah84
Tahan berapa lama Bun bolunya? 1 resep jadi berapa?

Resep Serupa