Agar-agar buah naga susu

Nia Wulandari
Nia Wulandari @niawulan8
Yogyakarta

P.S. Resep untuk 10 cetakan

Agar-agar buah naga susu

P.S. Resep untuk 10 cetakan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 buahnaga
  2. 2 sachetagar-agar bubuk warna putih
  3. 1/2 kggula pasir (dibagi dua utk agar-agar buah naga dan susu)
  4. 3 gelassusu cair
  5. 4 gelasair putih

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan buah naga dan blender bersama 4 gelas air putih

  2. 2

    Siapkan panci. Campur buah naga yang sudah diblender dengan agar-agar bubuk dan gula pasir

  3. 3

    Masak hingga mendidih.

  4. 4

    Tuangkan dalam cetakan dan biarkan hingga dingin dan mengeras.

  5. 5

    Siapkan panci. Campur susu cair, agar-agar bubuk dan gula pasir.

  6. 6

    Tuangkan di atas agar-agar buah naga yang sudah mengeras.

  7. 7

    Biarkan hingga mengeras dan masukkan ke dalam kulkas.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nia Wulandari
Nia Wulandari @niawulan8
pada
Yogyakarta

Komentar

Resep Serupa